Belajar Kimia-Dengan menggunakan konsep valensi, komposisi senyawa dapat dinyatakan dengan rumus bangun. Setiap valensi dianggap sebagai sebagai sebuah lengan atau kait, melalui kait tersebutlah ikatan-ikatan kimia terbentuk. Tiap valensi dapat di gambarkan sebagai garis tunggal yang di lukis keluar dari lambang suatu unsur, contoh sebagai berikut:
Untuk rumus struktur senyawa-senyawa dapat dinyatakan dengan garis-garis yang di lukis antara atom-atom.
Rumus struktur atau bangunan hanya digunakan bila diperlukan. Untuk ilmu organik rumus strukturbakan di bahas secara terperinci.